Featured Image Fallback

Konferensi Wanita Katolik RI cabang Paroki Cengkareng

/

Seksi Komsos

 

Bertempat di Aula Eugenius de Mazenod, pada hari Sabtu, tanggal 30 April 2022, telah diadakan Konferensi Wanita Katolik RI cabang Paroki Cengkareng. Konferensi ini juga dihadiri Ibu Sanny Mathilda Kapilatu sebagai ketua presidium I dari DPD, DPC Jakarta Barat II, Romo Rudi Rahkito Jati, OMI sebagai Penasihat rohani, Bapak Budi Hartono dari DPH sebagai pendamping WKRI Trinitas,  Bapak Hansen serta Ibu Erwin Purnama.

 

 

Selain untuk mendengarkan laporan pertanggungjawaban Pengurus WKRI Trinitas periode terakhir, dalam konferensi ini juga diadakan pemilihan pengurus baru WKRI Trinitas periode baru.

Akhirnya terpilih sebagai Ketua WKRI Trinitas untuk periode baru adalah : Ibu Ausilia Lily Gumarus

Ketua I : Ibu Christiana Nur Susilowati

Ketua II: Ibu Yustina Dwi Su Hantini

Selamat bekerja para ibu-ibu.

Artikel Serupa

Berkunjung sejenak ke Paroki OMI di Penajam, Kaltim

/

Felice

Dewan Provinsial OMI berkunjung sejenak ke Paroki OMI, Penajam Kalimantan Timur.
SELENGKAPNYA

Seminari Yuniorat O.M.I Beato Mario Borzaga Cilacap

/

Felice

Hai sobat Trinitas yang merasa punya panggilan atau tertarik dengan hidup panggilan khusus yuk bisa mendaftar di Seminari Yuniorat O.M.I. yaitu Beato Mario Borzaga di ...
SELENGKAPNYA