Featured Image Fallback

Pemberkatan Pastoran Baru

/

Seksi Komsos

Sabtu, 21 Februari 2015, Romo Samuel Pangestu, Pr, Vikaris Jenderal Keuskupan Agung Jakarta (KAJ), memberkati Pastoran Gereja Stasi sta. Maria Imakulata yang telah selesai pembangunannya.  Dalam ibadat sederhana yang dihadiri Romo-Romo Stasi dan anggota Dewan Paroki dan Dewan Stasi, pemberkatan berlangsung hikmat.  Seusai memberkati Pastoran, Romo Vikjen menjadi Selebran Utama dalam Misa Kudus sore hari itu di Gereja Stasi Sta. Maria Imakulata dengan didampingi oleh Konselebran Romo Peter K. Subagyo, OMI dan Romo Ignatius Wasono Putro, OMI.  Acara ditutup dengan ramah-tamah setelah Misa Kudus di Pastoran yang baru saja diberkati.

(tis/dokumentasi: Tim Komsos Trinitas dan Stasi Sta. Maria Imakulata)

Artikel Serupa

Berkunjung sejenak ke Paroki OMI di Penajam, Kaltim

/

Felice

Dewan Provinsial OMI berkunjung sejenak ke Paroki OMI, Penajam Kalimantan Timur.
SELENGKAPNYA

Seminari Yuniorat O.M.I Beato Mario Borzaga Cilacap

/

Felice

Hai sobat Trinitas yang merasa punya panggilan atau tertarik dengan hidup panggilan khusus yuk bisa mendaftar di Seminari Yuniorat O.M.I. yaitu Beato Mario Borzaga di ...
SELENGKAPNYA